Postingan

RESENSI FILM "IMPERFECT"

Gambar
RESENSI FILM: IMPERFECT Imperfect adalah film drama komedi percintaan Indonesia tahun 2019 yang disutradarai oleh Ernest Prakasa dan dialihwahanakan dari novel Imperfect: A Journey to Self-Acceptance karya Meira Anastasia, yang merupakan istri dari Ernest sendiri. Film ini dibintangi oleh Jessica Mila dan Reza Rahadian dan sejumlah artis lainnya. Film ini mendapatkan sambutan yang positif, baik dari kalngan penonton maupun pengkritik. Produser : Chand parwez Servia dan Fiaz Servia Skenario : Ernest Prakasa, Meira Anastasia Musik : Ifa Fachir, Dimas Wibisana Sinematografi : Anggi Frisca Penyunting : Ryan Purwoko Perusahaan Produksi : Starvision Plus Distributor : Starvision Plus, Netflix Tanggal Rilis : 19 Desember 2019 Durasi : 113 Menit Rara (Jessica Mila) yang terlahir dari rahim seorang model sukses di era 90-an bernama Debby, harus menjalani hidup penuh tekanan bully, body shaming, dan beauty standard lantaran memiliki fisik yang berbeda dengan adiknya, Lulu.

Perbedaan Wartawan dan Jurnalis

Wartawan dan jurnalis sebenarnya bermakna sama, yaitu orang yang melakukan kegiatan jurnalistik –meliput peristiwa dan menuliskan atau melaporkannya melalui media massa. Wikipedia mendefinisikan wartawan/jurnalis sebagai orang yang melakukan jurnalisme, yaitu orang yang secara teratur menuliskan berita (berupa laporan) dan tulisannya dikirimkan di media massa secara teratur. Laporan itu lalu dapat dipublikasi dalam media massa, seperti koran, televisi, radio, majalah, film dokumentasi, dan internet. Jurnalis meliputi juga kolumnis, penulis lepas, fotografer, dan desain grafis editorial. Tapi pada kenyataan referensi penggunaannya, istilah jurnalis lebih mengacu pada definisi Wartawan. Dalam pendefinisian Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), wartawan berhubungan dengan kegiatan tulis-menulis, di antaranya mencari data (riset, liputan, verifikasi) untuk melengkapi laporannya. Wartawan dituntut objektif, berbeda dengan penulis atau kolomnis yang bisa mengemukakan subjektivitasnya. Bany

Jurnalisme Dakwah

Gambar
Portofolio Jurnalisme Dakwah Identitas Diri Nama : Selia Pipit Suherna Tempat, Tanggal, Lahir : Subang, 03 September 1998 Alamat : Neglasari, RT 18/04, Desa Cibeusi, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat. Agama : Islam Kewarganegaraan : Indonesia Email : seliapipitsuherna309@gmail.com Kesan selama perkuliahan Jurnalisme Dakwah Kesan selama mengikuti perkuliahan Jurnalisme Dakwah oleh bapak Dr. Uwes Fatoni, M.Ag. Selama proses pembelajaran tentunya ada berbagai rintangan yang harus di lewati untuk menempuh semua yang menjadi target. Tugas yang diberikan setiap minggu yang kadang menjadi teman setia dihari-hari setiap minggunya, bahkan setiap minggu tak pernah luput dari tugas yang terus dikejar oleh deadline karena pengiriman tugas harus tepat waktu sesuai jadwal. Tetapi dibalik semua itu menjadikan saya terus belajar dan berproses untuk lebih baik. Kepada bapak Uwes Fatoni saya ucapkan terima kasih banyak yang telah sabar mendidik saya dan k

Resensi Buku

Gambar
Resensi Buku “Perkembangan Peserta Didik” Indentitas Buku Judul : Perkembangan Peserta Didik Penulis : Drs. Idad Suhada, M.Pd. Editor Penerbit : Nita Nur M. Proofreader : Nur Asri Desainer sampul : Toto Rianto Layout : Deni Agus Saputra Penerbit : PT Remaja Rosdakarya Tempat Terbit : Bandung Tahun Terbit : 2017 Cetakan : Pertama, Maret 2017 Ukuran : 15,5 x 24 cm Halaman : 198 Halaman ISBN : 978-602-446-037-2 Tentang Buku Sistem pendidikan modern yang berkembang sekarang ini memandang anak sebagai sosok yang hidup dan aktif. Pendidikan modern sangat menekankan pemahaman akan kebutuhan maupun karakteristik anak/individu. Sebagai seorang individu, secara umum anak memiliki kebutuhan-kebutuhan fisik, emosi, sosial, dan intelektual. Jika kebutuhan-kebutuhan tersebut tidak terpenuhi, akan muncul gangguan-gangguan perilaku pada anak. Buku ini hadir dengan tujuan agar tercapai wawasan komprehensif dan pendekatan integral dalam mengidentifikasi

UTS Pengantar Ilmu Jurnalistik

Nama : Selia Pipit Suherna NIM    : 1174020147 Jur./Smt./Kls. : KPI/3/D Mata Kuliah : Pengantar Ilmu Jurnalistik 1. LAPORAN     KELOMPOK 3 1.Nama Anggota: Selia Pipit Suherna 1174020147 Septiara Rahmana N 1174020148 Siti Lofita Abdalati   1174020156 Suci Khoerunnisa     1174020161 Susi Agustiani       1174020166 Syifa Qurrotu ‘Aini A1174020169 2.Tempat:Radio REKS FM Jl. Cimanuk 311 Garut 3.Hari/Tanggal:Sabtu, 27 Oktober 2018 Sejarah Perkembangan Radio REKS (Reka Kharisma Swara) FM 103,7 MHz didirikan pada tahun 1969 sekitar 49 tahun yang lalu. Sebelum berdirinya REKS, radio ini dimiliki oleh RUPS (Rapat Utama Pemegang Saham) yang berlokasi di Gunung Payung yang berawal dari hobby para pemuda yang kreatif yang tidak ingin terbelakang. Namun, sangat disayangkan, seiring berjalannya waktu keanggotaan RUPS semakin hari kian mengikis. Karena memang para anggota RUPS ini banyak yang bekerja di luar kota. Akhirnya seorang pemuda berbakat melanjutkan media tersebut tapi masih d